Ada beberapa manfaat daun adas untuk ibu menyusui yang perlu Anda ketahui. Ada beberapa permasalahan yang tentunya dihadapi oleh ibu menyusui seperti jumlah ASI yang menurun ataupun beberapa permasalahan lainnya. Daun adas yang ingin saya bahas ini memiliki banyak khasiat yang akan aman apabila dikonsumsi dengan jumlah dan takaran yang tepat. Karena berasal dari bahan […]
Category: Menyusui
Bunda apakah bunda tahu jika makanan yang kita makan itu juga ikut bayi kita makan melalui ASI? Jika sudah tahu seperti itu maka kita wajib menjaga makanan kita ya bunda. Bunda, pencernaan bayi kita masih sangat kecil dan bahkan belum sempurna. Oleh karena itu mengapa kita tidak boleh makan-makanan sembarangan karena bisa mempengaruhi perutnya. Hindari […]
Ibu yang sedang menyusui tentu saja harus menjaga asupan makanan mereka, karena apa yang dimakan oleh ibu juga turut dimana oleh bayi melalui ASI. Manfaat ASI untuk bayi sangatlah banyak dan penting baginya bunda, maka dari itu jagalah asupan makanan bunda. Untuk kali ini kami memberikan informasi mengenai jam makan ibu menyusui sehingga bunda tahu […]
Sebagai seorang ibu, tentu saja kita harus memberikan ASI kepada bayi kita. Karena manfaat ASI untuk bayi itu banyak sekali ya bunda. Dengan memberi ASI maka bayi kita bisa mendapatkan makanan dan sumber gizi yang baik. Tahukah bunda jika ASI yang kita produksi dan diberikan untuk bayi kita itu sebenarnya merupakan hasil pengolahan dari apa […]
Kayu manis sering dimanfaatkan sebagai salah satu bumbu dapur sejak dulu kala. Bahkan kayu manis menjadi komoditi impor yang bernilai cukup besar bagi negara. Tidak heran jika sejak dulu para penjajah melakukan Invasi ke Indonesia alasan salah satunya adalah rempah-rempah ini. Namun disisi lain, sejak 2000 tahun SM telah dimanfaatkan juga sebagai pengobatan tradisional. Kayu […]
Air susu Ibu atau ASI merupakan susu yang di produksi oleh kelenjar air susu dari Ibu yang baru melahirkan. Produksi ASI ini terjadi dipengaruhi oleh hormon saat selesai melahirkan. Hal ini tentu juga sebagai sumber nutrisi yang bermanfaat untuk bayi. Mengingat banyak gizi dan manfaat dari ASI untuk bayi. ASI dikatakan memiliki kandungan gizi yang […]
Bayi yang sehat adalah bayi yang pertumbuhannya terjaga dan berkembang sesui usianya. Selain itu, pertumbuhan bayi disertai dengan pemenuhan nutrisi yang memadai. Salah satu caranya dengan memenuhi kebutuhan ASI bayi, terutama usia hingga 6 bulan. Haal ini karena banyaknya manfaat ASI untuk bayi Tetapi pada beberapa kasus, bayi bisa saja mengalami kekurangan suplai ASI karena […]
Bayi yang baru lahir umumnya membutuhkan waktu tidur sekitar 16 hingga 17 jam dalam sehari, hal ini terkadang dikhawatirkan oleh sebagian besar ibu, karena intensitas menyusu akan berkurang, untuk itu sebaiknya ibu mecari penyebab bayi tidak mau menyusu dan memastikan apa yang menyebabkan bayi ibu menjadi malas untuk menyusui, apabila hal ini terjadi secara terus […]
Kunyit sejak lama dikenal sebagai salah satu rempah dapur sejak zaman dulu. Selain itu, saat ini kunyit juga sering dimanfaatkan sebagai obat herbal yang memiliki banyak khasiat pada tubuh. Seperti manfaat kunyit bagi Ibu hamil atau juga manfaat kunyit putih untuk kesuburan wanita. Dikatakan mengkonsumsi kunyit bagi Ibu menyusui cukup aman dalam makanan dengan jumlah yanng sedang. […]
Proses persalinan merupakan puncak perjuangan Ibu dalam menanti kehadiran bayi. Setelah melewati prosespersalinan, kehadiran buah hati didepan mata tentu dapat membuat rasa sakit saat persalinan seperti tak terasa. Namun, tentu perjuangan Ibu tidak hanya berheti sampai disitu. Bagi Ibu, proses untuk mebesarkan bayi dan menjaga bayi hingga tumbuh besar merupakan tahap perjuangan baru. Namun ada […]