7 Penyebab Pembukaan Lama Saat Melahirkan Normal

Proses persalinan menjadi tahap yang paling sakral untuk semua ibu hamil. Ibu hamil pasti sudah memiliki rencana persalinan di jauh-jauh hari sebelum waktu melahirkan. Salah satu tujuan penting ibu adalah bisa melahirkan secara normal tanpa hambatan. Meskipun sebenarnya ibu pasti juga takut membayangkan proses persalinan normal yang pasti menyakitkan. Sebelum ibu bisa melahirkan secara normal […]

8 Ciri Ciri Mau Melahirkan 2 Minggu Lagi Paling Terasa

Mendekati proses persalinan tentu akan menjadi hal yang paling mencemaskan untuk semua ibu hamil. Ibu mungkin sudah membayangkan betapa menyakitkan proses itu. Ibu juga sangat stres karena rasa tidak sabar untuk bertemu dengan bayi yang sudah ada dalam kandungan ibu selama sembilan bulan. Selama kehamilan ibu juga tahu perkiraan hari lahir untuk bayi. Sehingga satu […]

7 Ciri Ciri Kontraksi Palsu Saat Hamil 9 Bulan

Munculnya ciri ciri kontraksi akan melahirkan akan menjadi hal yang paling ditunggu oleh semua ibu hamil. Banyak ibu yang merasakan perut tiba-tiba menjadi sangat kencang, perut kram dan juga munculnya rasa mulas seperti akan buang air besar. Jika ibu mengalami hal ini maka tidak perlu langsung panik. Ibu harus  berusaha tenang agar persalinan berjalan lancar. […]

6 Ciri Ciri Kontraksi Dini Akan Melahirkan Prematur

Berbagai ciri ciri kontraksi akan melahirkan akan dialami oleh semua ibu yang akan melahirkan dan biasanya muncul pada akhir trimester ketiga. Namun ada salah satu masalah yang bisa membuat ibu lebih cepat mengalami kontraksi, yaitu ketika akan melahirkan bayi prematur. Persalinan biasanya terjadi setelah ibu melewati kehamilan minggu ke 37 lebih. Namun jika ibu belum […]

12 Ciri Ciri Akan Melahirkan Prematur Saat Awal Trimester Tiga

Melahirkan adalah salah satu hal yang paling ditunggu-tunggu oleh ibu yang sedang hamil. Namun tidak semua ibu biasanya bisa melahirkan di waktu yang tepat yaitu usia 9 bulan lebih. Biasanya karena ada beberapa hal atau karena sebuah kondisi, baik dari ibu atau bayi yang ada di dalam kandungan akhirnya terpaksa ibu akan melahirkan lebih awal […]

12 Bahaya Ibu Hamil Makan Pedas Saat Hamil Muda dan Tua

Makanan pedas adalaha salah satu jenis makanan yang mungkin banyak sekali digemari oleh kita. Terutama orang Indonesia, rasanya tidak afdol jika tidak makan pedas ya. Nah lalu bagaimana jika ketika wanita sedang hamil? Apa masih boleh mengkonsumsi makanan pedas atau mungkin tidak.Banyak sekali mitos yang beredar jika makan pedas untuk ibu hamil itu berbahaya, namun […]

12 Penyebab Kontraksi Palsu Saat Hamil 9 Bulan Paling Sering

Kontraksi menjadi salah satu tanda akan melahirkan ketika kehamilan ibu sudah mencapai sembilan bulan. Namun saat itu terjadi pada awal masuk sembilan bulan maka bisa saja itu menjadi tanda kontraksi palsu. Ciri ciri kontraksi akan melahirkan sangat berbeda dengan kontraksi palsu. Kontraksi yang sebenarnya terjadi lebih rutin dan sifatnya sangat berhubungan dengan waktu. Namun jika […]

Kontraksi Ibu Hamil 9 Bulan : Perbedaan Kontraksi Palsu dan Akan Melahirkan

Pernahkah Anda mengenal dan mendengar istilah “kontraksi”? Tentu saja jika ini merupakan kehamilan pertama anda tentunya Anda belum mengetahui dan mengenal lebih dalam tentang istilah kontraksi bukan? Karena pada umumnya wanita yang baru pertama kali mengalami masa kehamilan belum mahir dalam membedakan mana sakit atau sensasi nyeri biasa dengan rasa sakit atau nyeri yang di […]

Kontraksi Palsu Hamil 9 Bulan : Penyebab Dan Cara Mengatasi

Ketika usia kandungan sudah menginjak 9 bulan tentu saja sebagai ibu kita harus memperhatikan yang namanya tanda akan segera melahirkan. Biasanya salah satu ciri utama yang pasti dialami oleh semua ibu yang akan melahirkan adalah kontraksi, namun bunda harus tahu apakah kontraksi itu kontraksi yang nyata memang bunda akan melahirkan atau kontraksi palsu atau sering […]

Perut Sering Kencang Saat Hamil 9 Bulan, Bahaya Atau Tidak?

Perkembangan janin 9 bulan yang sehat tentu menjadi keinginan semua ibu hamil. Selamat! Kehamilan Anda sudah mencapai masa untuk segera melahirkan. Perasaan ibu mungkin juga sedikit khawatir dan berpikir terus mengenai proses persalinan yang akan dijalani. Kemudian selama kehamilan Anda sudah masuk masa akan melahirkan maka perut Anda juga mengalami perubahan. Tidak hanya perubahan bentuk […]