Bayi Tidur Terus Malas Menyusu Setelah Lahir – Penyebab – Bahaya – Cara Mengatasi

Bayi yang baru lahir umumnya membutuhkan waktu tidur sekitar 16 hingga 17 jam dalam sehari, hal ini terkadang dikhawatirkan oleh sebagian besar ibu, karena intensitas menyusu akan berkurang, untuk itu sebaiknya ibu mecari penyebab bayi tidak mau menyusu dan memastikan apa yang menyebabkan bayi ibu menjadi malas untuk menyusui, apabila hal ini terjadi secara terus […]

11 Manfaat kunyit Untuk Ibu Menyusui Wajib Dikonsumsi

Kunyit sejak lama dikenal sebagai salah satu rempah dapur sejak zaman dulu. Selain itu, saat ini kunyit juga sering dimanfaatkan sebagai obat herbal yang memiliki banyak khasiat pada tubuh. Seperti manfaat kunyit bagi Ibu hamil atau juga manfaat kunyit putih untuk kesuburan wanita. Dikatakan mengkonsumsi kunyit bagi Ibu menyusui cukup aman dalam makanan dengan jumlah yanng sedang. […]

11 Jamu untuk Ibu Menyusui dan Aman Dikonsumsi

Proses persalinan merupakan puncak perjuangan Ibu dalam menanti kehadiran bayi. Setelah melewati prosespersalinan, kehadiran buah hati didepan mata tentu dapat membuat rasa sakit saat persalinan seperti tak terasa. Namun, tentu perjuangan Ibu tidak hanya berheti sampai disitu. Bagi Ibu, proses untuk mebesarkan bayi dan menjaga bayi hingga tumbuh besar merupakan tahap perjuangan baru. Namun ada […]

15 Manfaat Asam Jawa Untuk Ibu Menyusui Yang Belum Banyak Diketahui

Setelah berkerja keras dalam proses kehamilan seorang ibu masih akan disibukkan dengan kegiatan mengurus bayi dan memberikan nutrisi melalui asi kepadanya.  Pemberian nutrisi dan kebutuhan makanan melalui asi masih dirasa sebagai pilihan terbaik dibandingkan dengan memberikan “susu buatan” kepada bayi. Ada berbagai banyak manfaat memberikan asi bagi ibu menyusui maupun bagi bayinya sendiri yang diantaranya seperti […]

6 Penyebab Bayi Bingung Puting Dan Cara Mengatasinya

Apakah anak Anda suka rewel dan tidak bisa berhenti mengangis ketika Anda mencoba memberinya ASI disaat menyusuinya? Jika ya, maka bisa jadi anak Anda mengalami masalah bingung puting dimana bayi tidak bisa langsung menyusui tanpa bantuan alat bantu. Ini memang kondisi umum yang dijumpai di dunia medis. Dimana sang bayi hanya bisa menyusui dengan menggunakan […]

10 Penyebab Bayi Tidak Mau Menyusu Yang Patut Diwaspadai Ibu Hamil

Setelah menjalani masa kehamilan selama kurang lebih 40 minggu maka tiba saatnya ibu hamil menjalani fase akhir dari proses kehamilan yakni persalinan. Persalinan sendiri merupakan suatu proses dimana janin yang ada didalam kandungan akan keluar dari rahim ibu hamil dan dapat melahirkan normal maupun dengan bantuan medis melalui operasi caesar. Bagi sebagaian dokter spesialis kandungan, […]

11 Jus Untuk Diet Ibu Menyusui Agar Langsing Dan ASI Lancar

Setelah melewati masa kehamilan maka kenaikan berat badan ibu memang tidak dapat dicegah. Banyak ibu yang mencoba menurunkan berat badan segera setelah melahirkan. Tapi semua itu tidak dapat dilakukan dengan mudah karena ibu juga harus tetap memberikan ASI untuk anak. Dan melakukan berbagai metode yang tidak alami memang tidak disarankan. Karena itu ibu bisa mencoba […]

Keputihan Setelah Melahirkan 3 Bulan : Penyebab – Cara Mengatasi Dan Cara Mencegah

Keputihan setelah melahirkan umumnya memang sangat wajar. Namun jika sudah terjadi dalam waktu lama maka bisa menjadi tanda adanya komplikasi masa nifas. Sebelumnya memang setelah melahirkan maka ibu akan mengalami keputihan selama masa postpartum atau sering disebut dengan istilah medis lochia. Lochia sendiri terdiri beberapa jaringan lapisan rahim dan bakteri yang akan keluar baik setelah […]

Cabut Gigi Saat Menyusui : Boleh Tidak – Penyebab – Resiko Dan Cara Mencegah

Sakit gigi memang menjadi jenis sakit yang sangat tidak nyaman. Masalahnya sakit gigi tidak hanya menyerang anak-anak hingga orang dewasa biasa. Sakit gigi bisa menjadi lebih berat untuk ibu hamil dan ibu menyusui. Ibu menyusui menerima resiko yang lebih tinggi saat sakit gigi terlebih jika ibu memberikan ASI secara langsung pada bayi. Ada berbagai pantangan […]

13 Nutrisi Ibu Menyusui Saat Bayi Baru Lahir Agar ASI Keluar Banyak

Bayi yang baru lahir tentunya akan sangat membutuhkan banyak sekali asupan ASI agar bisa berkembangan dan tumbuh dengan baik. Namun, ASI juga akan sangat dipengaruhi oleh kesehatan sang ibu. Sehingga ada baiknya, asupan gizi dan nutrisi seperti makanan untuk memperbanyak ASI memang dipenuhi. Tapi banyak ibu yang merasa sangat sibuk saat menyusui sehingga mengabaikan makanan yang mengandung […]