Bayi Baru Lahir Sebaiknya Tidur Dimana Dan Apa Tipsnya?

Selamat Anda baru melahirkan bayi yang sehat! Hal pertama yang pasti Anda pikirkan adalah bagaimana mengasuh bayi yang baru lahir. Bayi yang baru lahir terlihat masih merah dan sangat rentan. Bahkan tubuh mereka yang lembut terlihat sangat lemah untuk dipegang. Namun Anda tidak perlu takut karena bayi menghabiskan banyak waktu untuk tidur dan makan. Bayi […]

5 Penyebab Bayi Seperti Menarik Nafas Saat Tidur Dan Bangun Lalu Tidur Lagi

Masalah bayi susah tidur  pasti akan membuat orang tua merasa frustasi. Ketika bayi tidak bisa tidur maka mereka akan menangis atau mengajak orang tua bermain. Namun ketika Anda baru mengurus bayi yang baru lahir maka periode ini bisa membuat tubuh sangat lelah. Kemudian saat tidur bayi juga bisa membuat perilaku aneh yang sulit untuk dipahami. Jika […]

7 Cara Membuat Bayi Tidur Di Box Bayi Dengan Nyenyak

Penggunaan box bayi untuk tidur memang masih menjadi dilema. Ada orang tua yang bisa membiarkan bayi tidur sendiri di box namun ada juga yang tidak. Hal ini bisa dipengaruhi dari kebiasaan yang diterapkan orang tua. Kemudian bayi umumnya lebih rewel ketika harus tidur sendiri. Namun mengajak bayi tidur ke tempat tidur orang tua juga bisa lebih […]

Bolehkah Telur Puyuh Untuk Bayi 7 Bulan Dan Bagaimana Caranya?

Mulai memberikan  makanan bayi 7 bulan memang pilihan usia yang paling ideal untuk mengenalkan makanan pada bayi. Saat bayi sudah berusia 6 bulan maka kepala dan otot leher bayi sudah kuat. Ini menjadi tanda bayi sudah bisa mulai menelan makanan yang lembut seperti bubur. Orang tua juga bisa berkreasi membuat makanan pendamping ASI dengan beberapa bahan. […]

Ciri Ciri bayi Intoleransi Laktosa Yang Perlu Diperhatikan Orang Tua

Pemenuhan kebutuhan nutrisi bagi bayi merupakan salah satu bentuk tanggung jawab orang tua terutama ibu yang harus dilakukan dan diperhatikan dengan baik dan benar. Dalam proses pemenuhan nutrisi tersebut, pemberian makanan yang sesuai dengan kondisi bayi harus selalu diupayakan dengan baik agar makanan yang masuk ke dalam tubuh bayi tersebut dapat memberikan manfaat yang berguna […]

Ciri Ciri Bayi Alergi Makanan Yang Harus Diperhatikan Ibu

Semua orang tua di dunia ini tentu menginginkan kondisi terbaik terjadi pada bayi yang dilakukan dari rahim seorang ibu. Kondisi kesehatan yang terjaga dan perkembangan bayi yang berlangsung dengan normal tanpa adanya hal hal beresiko buruk menjadi konsen setiap orang tua terutama ibu dalam menjaga dan merawat bayi. Hal ini perlu untuk dilakukan dengan baik […]

Ciri Ciri Bayi Over Aktif Yang Perlu Diperhatikan Orang Tua

Proses persalinan merupakan proses awal dari kehidupan bayi di dunia yang sebelumnya hidup di dalam rahim ibu selama masa kehamilan dalam tempo waktu kurang lebih 40 minggu. Pasca lahirnya bayi melalui proses persalinan tertentu tersebut baik cesar maupun melahirkan normal, ibu masih memiliki peran dan tanggung jawab yang lebih besar dalam menjaga, merawat, dan membesarkan […]

Penyebab Bayi 3 Bulan Menggigit Saat Menyusu Dan Perawatannya

Cara menyusui bayi menjadi pedoman yang harus dikuasai ibu secara perlahan sejak bayi lahir. Kebiasaan menyusui mungkin akan terasa aneh untuk ibu yang baru pertama kali melahirkan. Namun setelah beberapa bulan memberikan ASI secara langsung dari payudara maka akan terasa biasa saja. Tapi bayi yang menerima ASI Anda tumbuh dengan baik dan terkadang memberikan kejutan […]

7 Ciri Bayi Cerdas Usia 6 Bulan Paling Jelas

Mengikuti masa perkembangan bayi mulai dari sejak lahir sampai menjadi anak-anak tentu harus dilakukan oleh semua orang tua. Orang tua umumnya mengharapkan bayi lahir cerdas sehinga juga melakukan cara membuat anak cerdas sejak dalam kandungan. Kemudian masa perkembangan bayi mulai dari 0 bulan sampai 6 bulan menjadi masa yang sangat penting. Saat itu ibu juga […]

6 Cara Agar Bayi Bisa Tidur Sendiri Sejak Dini

Kebiasaan tidur bayi ternyata memang bisa terbawa sampai  bayi tumbuh menjadi anak-anak. Mungkin salah satu hal yang sangat umum di mana saja adalah bayi tidur dengan orang tua. Kemudian kebiasaan ini akan terus berlangsung sampai bayi menjadi anak-anak. Kebiasaan ini kurang baik karena anak tidak bisa tumbuh menjadi pribadi yang mandiri dan berani. Karena itu […]