15 Ciri Ciri Penyakit Jantung Lemah pada Bayi dan Anak

Jantung adalah organ yang sangat penting untuk manusia. Detak jantung bahkan terdengar sejak dalam kandungan. Dokter kandungan atau bidan akan melakukan cara mendengarkan denyut jantung bayi dalam kandungan untuk tahu apakah bayi dalam kandungan ibu sehat atau tidak. Respon ini paling tidak akan terdengar jelas ketika perkembangan janin 3 bulan sudah menunjukkan tanda yang jelas. […]

Penyakit Jantung Bawaan : Jenis – Gejala – Penyebab dan Perawatan

Segera setelah ibu mendapatkan beberapa tanda tanda kehamilan maka ibu harus menjaga kesehatan tubuh sepenuhnya. Pemeriksaan kehamilan termasuk salah satu bagian antenatal care yang memang harus dilakukan oleh semua ibu hamil. Dalam pemeriksaan itu maka detak jantung janin mulai diperiksa sesuai dengan umur kehamilan. Pemeriksaan ini sangat penting untuk mengetahui kondisi kesehatan jantung janin. Bahkan […]

7 Bahaya Bayi Naik Pesawat – Umur Dibawah 1 Tahun

Semua orang tua tentu ingin segera mengajak bayi mereka untuk bepergian. Umumnya bayi akan diajak keluar rumah setelah berusia kurang lebih tiga bulan. Namun keluar rumah biasa mungkin sangat aman dan tidak menyebabkan dampak pada bayi. Namun bagaimana jika Anda terpaksa harus mengajak bayi untuk bepergian dengan naik pesawat sementara bayi belum berusia satu tahun. […]

7 Ciri Bayi Sungsang Dalam Kandungan Paling Mudah Dikenali

Posisi bayi sungsang menjadi hal yang sangat dikhawatirkan oleh semua ibu hamil. Posisi bayi yang sungsang bisa menyebabkan resiko untuk ibu dan bayi saat menjalani proses persalinan. Meskipun beberapa ibu masih bisa melahirkan normal, namun persalinan caesar dipertimbangkan untuk mengurangi resiko bahaya melahirkan bayi sungsang. Bayi sungsang adalah ketika posisi bayi yang berada dibagian bawah seperti kaki, […]

8 Penyebab Bayi Terlilit Tali Pusar Dalam Kandungan

Semua ibu hamil sangat takut dengan kejadian jika bayi yang ada dalam kandungan ternyata terlilit tali pusar. Beberapa kasus yang sering terjadi memang bisa menyebabkan bayi meninggal dalam kandungan atau proses persalinan dengan resiko yang cukup tinggi. Biasanya ibu hamil sangat khawatir jika tali pusar sampai melilit leher, maka bayi meninggal karena tidak bisa bernafas. […]

11 Cara Mendengarkan Denyut Jantung Bayi Dalam Kandungan Ibu

Pada ibu yang sedang hamil saat saat yang paling diinginkan adalah mengetahui detak jantung dan kondisi kesehatan janin secara keseluruhan secara sistematik atau teratur. Dengan mengetahui kesehatan janin maka ibu bisa memastikan jika asupan gizi ibu hamil untuk sang jabang bayi dan tubuhnya sendiri terpenuhi dengan baik. Inilah cara mendengarkan denyut jantung bayi dalam kandungan yang bisa […]