5 Bahaya Bayi Tidur Tengkurap Perlu Diwaspadai

Tidur merupakan kebutuhan yang utama bagi bayi, karena perkembangan bayi akan semakin meningkat saat ia mendapatkan tidur yang cukup dan berkualitas. Ada banyak posisi tidur bayi yang baik dan benar agar bayi mendapatkan tidur yang berkualitas termasuk dengan tidur tengkurap. Banyak bayi yang menyukai posisi tidur tengkurap karena membuat bayi merasa nyaman. Namun benarkah demikian lantas apakah […]

5 Bahaya Bayi Tidur Miring dan Cara Mencegahnya

Pola tidur bayi 0-12 bulan selalu memiliki waktu tidur yang lebih banyak dibandingkan orang dewasa. Pola tidur bayi 1 bulan sangat penting untuk diikuti, karena bayi yang baru lahir memang membutuhkan tidur. Ketika bayi tidur maka mereka menyimpan memori di otak, semua sel tubuh bergerak untuk pertumbuhan bayi, bayi Anda mulai mengembangkan kecerdasan saat tidur […]

7 Penyebab Bayi Susah Tidur dan Cara Mengatasinya

Bayi terkadang belum memiliki waktu tidur tetap sehingga bisa terbangun kapan saja. Tapi beberapa bayi mungkin akan mengalami sulit tidur sehingga membuat para orang tua merasa khawatir. Waktu tidur bayi tidak selalu malam. Terkadang malah justru malam hari mereka lebih aktif dan mengajak orang tua “begadang” nemenin mereka. Bayi yang susah tidur tentu saja disebabkan […]

6 Bahaya Baby Walker Untuk Anak Bayi

Saat si buah hati berumur 8 – 12 bulan pastilah Anda merasa sangat direpotkan, mengapa demikian? karena disaat buah hati tersebut berumur 8 tahun, otot – otot kakinya mulai kuat untuk membantu ia belajar berdiri dan berjalan hingga ia lancar saat berjalan di bulan ke-13. Proses belajar berjalan pun tidaklah mudah, terlebih lagi kita harus […]

8 Bahaya Bedak Bayi untuk Bayi Baru Lahir

Bedak bayi memang menjadi ciri khas sang bunda untuk ditaburkan di atas tubuh bayi, dari kaki, perut, punggung, bahkan sampai ke muka dan kepala bayi. Hal ini sudah menjadi lazim di lakukan apalagi seusai mandi. Mengapa? Banyak bunda yang menegaskan dengan pemberian bedak menjadi tanda atau symbol bahwa si bayi kita sudah baru saja mandi. […]

8 Bahaya Bayi Menggunakan Empeng

Empeng atau biasa dikenal sebagai dot bayi memang menjadi pilihan yang tepat dan cermat sebagai pengganti puting air susu ibu. Biasanya diberikan ketika ibu sedang tidak ada di sisi bayi, namun kala itu si jabang bayi sedang kehausan. Untuk memanipulasi keberadaan ibu, maka di pakaikanlah empeng atau dot bayi yang bentuknya mirip dengan puting susu. […]