3 Ciri – Ciri Bayi Besar dalam Kandungan yang Wajib Diketahui

Bayi besar dalam kandungan adalah suatu kondisi dimana bayi memiliki ukuran yang lebih besar dibandingkan bayi pada umumya. Kondisi ini bisa terbilang membahayakan keselamatan bayi dan ibu hamil pada saat akan melakukan persalinan ataupun pada saat persalinan. Ada beberapa faktor yang menyebabkan kondisi ini mungkin terjadi, salah satunya adalah pola hidup yang tidak sehat yang tetap […]

6 Bahaya Mual dan Muntah Saat Hamil 8 Bulan dan Cara Mengatasinya

Ketika sedang dalam masa kehamilan tentu saja bunda harus menjaga kandungan supaya nantinya janin bisa berkembang dengan baik sesuai usia kandungan dan bisa lahir dengan normal dan sehat. Sebagai seorang ibu tentu saja kita akan melakukan apapun untuk menjaga kandungan kita supaya calon buah hati kita itu bisa lahir dengan baik dan sehat. Ketika hamil, […]

Hamil 5 Bulan Belum Terasa Gerakan Janin Normal atau Tidak?

Kehamilan selalu menjadi masa-masa yang menggembirakan. Salah satu hal yang sering ditunggu-tunggu ibu adalah saat mulai merasakan gerakan dari janin yang berada di dalam kandungan. Pastinya hal itu akan menjadi sangat menggembirakan, karena janin yang bergerak sesuai dengan usianya berarti memiliki kesehatan yang baik. Sebaliknya, ada ibu hamil yang mungkin sedikit cemas karena janin yang […]

70 Makanan agar Bayi Cerdas Sejak Dalam Kandungan berdasarkan Nutrisinya

Makanan saat hamil adalah salah satu elemen penting yang perlu diperhatikan karena dari makanan inilah nutrisi kepada janin akan disalurkan. Nutrisi dari makanan juga mendukung adanya perkembangan pada janin secara fisik, termasuk otaknya. Otak janin yang berkembang pesat akan menyebabkan janin ini bisa menjadi cerdas sejak dalam kandungan. Maka dari itu, ada beberapa jenis makanan […]

Bolehkah Ibu Hamil Tidak Memakai Celana Dalam? Amankah?

Pada wanita yang sedang hamil tentu akan mengalami perubahan fisik yang sangat besar. Misalnya saja payudara membesar, bagian pinggul membesar, paha membesar dan beberapa bagian lainnya. Hal ini disebabkan anda sedang mengandung seorang bayi, dan hormon yang ada dalam tubuh anda saat mengandung, sangat mempengaruhi perubahan bentuk tubuh wanita yang sedang hamil. Jika anda juga […]

7 Manfaat Beras Merah Untuk Ibu Hamil dan Janin

Beras merupakan bahan makanan pokok yang jamak dikonsumsi oleh masyarakat. Beras sendiri memiliki jenis dan macam yang beragam, salah satunya beras merah.  Beras merah sama seperti beras pada umumnya, yang membedakannya adalah dari segi warna dan kandungan nutrisinya. Meski tak sepopuler beras putih yang juga memiliki rasa yang lebih manis namun kandungan nutrisinya jauh lebih […]

12 Cara Menjaga Kehamilan Trimester Pertama Agar Tidak Keguguran

Kehamilan terbagi menjadi tiga trimester dan trimester pertama merupakan masa dimana janin masih rapuh dan rentan mengalami keguguran karena pada saat itu janin belum terbentuk sempurna. Sebagai calon ibu tentunya Anda tidak ingin sesuatu terjadi pada bayi Anda, oleh karena itu penting sekali bagi wanita untuk mengetahui apa saja cara menjaga kehamilan trimester pertama yang perlu […]

Bayi Besar Dalam Kandungan – Bahaya, Penyebab, Resiko dan Pecegahan

Pada umumnya bayi yang lahir berat badannya adalah dibawah 4kg, namun ada beberapa kejadian yang menyebabkan bayi tersebut lahir dengan berat badan 4kg atau lebih. Hal ini terjadi karena adanya beberapa faktor yang menyebabkan bayi lahir besar. Namun, dibalik semua itu apakah bahaya bayi besar dalam kandungan ? Faktor apa sajakah yang dapat menyebabkan bayi […]

11 Makanan Pengganti Karbohidrat untuk Ibu Hamil

Nasi memang bukanlah makanan yang salah untuk dikonsumsi para ibu hamil selama masa kehamilan karena nasi sendiri memiliki kandungan yang sangat baik. Hanya saja, makanan pengganti karbohidrat untuk ibu hamil yang berasal dari nasi sebaiknya diketahui dan dikonsumsi oleh para ibu hamil yang berat badannya meningkat secara drastis selama hamil. Supaya berat badan bisa stabil, […]

6 Manfaat Membaca Alquran Bagi Ibu Hamil

Tentu setiap orang tua mengharapkan buah hatinya bisa tumbuh menjadi anak yang sehat dan juga cerdas. Bahkan mereka juga mencari cara membuat anak cerdas sejak dalam kandungan. Itulah yang mungkin manjadi salah satu alasan mengapa para orang tua gencar berusaha untuk menstimulasi kemampuan otak buah hatinya sejak masih dalam kandungan. Salah satunya yang menjadi trend […]