16 Cara Cepat Hamil Setelah Keguguran 2 Kali Paling Terbukti

√ Scientific Base Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Keguguran adalah hal yang tentunya tidak diinginkan oleh ibu hamil. Namun, walaupun orang tua berharap agar kandungannya selalu dalam keadaan baik-baik saja, tidak menutup kemungkinan bayi dalam kandungan mengalami keguguran, sehingga jika Anda sedang mengandung, apalagi usia kandungan masih tergolong muda Anda harus ekstra hati-hati. Biasanya setelah mengalami keguguran satu sampai dua kali tidak jarang wanita yang sulit untuk kembali hamil. Lalu bagaimana jika Anda benar-benar menginginkan hamil kembali setelah keguguran? Berikut beberapa cara cepat hamil setelah keguguran 2 kali atau yang bisa membantu Anda.

Informasi tentang keguguran:

  1. Memastikan keadaan rahim terlebih dahulu

Memastikan keadaan rahim adalah hal pali pertama harus pastikan agar bisa kembali hamil tanpa adanya masalah. Beberapa kasus ibu yang mengalami keguguran ada yang menyisakan sisa dari jaringan yang tidak keluar semua saat keguguran, oleh sebab itu Anda harus sangat memerhatikan kebersihan rahim Anda. Karena jika rahim belum bersih lalu Anda langsung ingin merencanakan kehamilan akan berbahaya dan bermasalah saat Anda hamil kembali, bisa jadi Anda mengalami keguguran lagi. (baca: akibat aborsi tidak bersih – bahaya aborsi pada remaja – efek samping kuret)

Baca: penyebab keguguran berulang – penanganan keguguran berulang

  1. Jauhi perasaan stres 

Jika Anda ingin cepat kembali hami setelah keguguran, hal selanjutnya yang harus Anda hindari adalah kondisi stress yang bisa menggangu kesehatan Anda. Stress bisa merusakan keseimbangan hormone yang ada dalam tubuh Anda. Karena hormone ini akan menjadi pengontrol ovarium untum bisa melepaskan sel telur atau masa subur seorang perempuan. Stress bisa saja menghambat ovulasi Anda, padalah kehamilan akan sangat berhubungan dengan tanda tanda ovulasi. (Baca:  stres saat hamil – cara menghilangkan stres saat hamil – bahaya sering emosi saat hamil – bahaya banyak pikiran untuk ibu hamil)

  1. Konsumsi makanan yang memiliki kandungan zat besi

Setelah mengalami keguguran tubuh Anda akan merasakan kelelahan akibat kondisi kesehatan menurun yang dipengaruhi saat darah keluar dalam tubuh. Banyaknya darah yang keluar saat keguguran, menyebabkan Anda kehilangan banyak sekali zat besi sehingga Anda cepat merasa lelah. Sehinga agar tubuh Anda kembali sehat dan bisa hamil kembali tanpa adanya masalah ksehatan, Anda harus mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung zat besi. Beberapa makanan yang mengandung zat besi seperti caviar, hati sapi, sarden, telur, tomat, jagung, tiram, kangkung dan bayam. Konsumsilah secara rutin sampai Anda meras tubuh Anda kembali normal. (Baca: ikan salmon untuk ibu hamil – makanan yang menentukan jenis kelamin janin – makanan penguat kandungan)

  1. Konsumsi makanan yang mengandung kalsium

Saat Anda sedang hamil kalsium yang ada dalam tubuh akan diserap janin dalam julah cukup besar. Lalu ketika janin Anda keguguran makan kalsium yang diserap oleh bayi otomatis ikut keluar dalam tubuh Anda. Sehingga untuk bisa hamil lagi, Anda harus menyiapkan kembali kalsium untuk tubuh Anda. Tujuannya agar ketika hamil, Anda sudah memiliki banyak kalsium yang akan diserap lagi untuk janin. Salah satu penyebab keguguran bisa jadi janin Anda tidak bisa menyerap kalsium dengan baik, jadi dengan mempersiapkan kalsium sebelum hamil, bisa menghindari resiko keguguran. Beberapa makanan yang mengandung kalsium seperti susu, bayam, lobak dan ikan sarden. (Baca : manfaat almond bagi ibu hamil – manfaat susu kedelai bagi ibu hamil)  

  1. Konsumsi makanan yang mengandung karbohidrat kompleks

Selain kalsium dan zat besi, cara cepat hamil setelah 2 kali keguguran adalah dengan mengkonsumsi makanan yang memili kandungan karbonhidrat kompleks. Zat besi yang masuk kedalam tubuh hanya bisa membuat Anda kembali sehat, tapi tidak bisa menambah energy. Sehingga agar cepat hamil lagi Anda butuh energi dengan cara mengkonsumsi karbonhidrat kompleks agar Anda benar-benar siap untuk menjalani kehamilan lagi. Mengapa harus karbonhidrat kompleks? Karena karbonhidrat olahan biasa yang ditemukan adalam nasi putih atau roti tawar sudah tidak memiliki nutrisi yang berguna untuk kesuburan dan antioksidan. Selain itu juga karbonhidrat dengan olahan biasa bisa menyebabkan peningkatan pada insulin dan kadar darah dalam tubuh yang bisa mengganggu kerja hormone reproduksi. Sehingga mempersiapkan kehamilan dengan mengkonsumsi beberapa makanan mengandung karbonhidrat komples sangat dianjurkan. Makanan yang mengandung karbonhidrat kompleks seperti beras merah, gandung, oat, serela dan dedak. (baca: makanan untuk kesuburan wanita –  penyebab kemandulan pada wanita – makanan untuk kesuburan pria  )

  1. Konsumsi makanan yang mengandung asam folat

Sebenarnya dengan Anda mengkonsumsi kalsium, zat besi dan karbonhidrat saja sudah cukup menjadikan tubuh Anda siap menerima kehamilan kembali. Namun, agar kondisi tubuh bisa menjadi ideal dan sangat siap saat mengandung Anda bisa mengkonsumsi makanan yang bisa menyeburkan kandungan yang memiliki kandungan asam folat. Beberapa makanan yang memiliki kandungan asam folat bisa Anda temui pada buah-buahan dan sayur seperti kacang hijau, bayam, toge, kentang, selada, bit merah dan brokololi. Mengkonsumsi secara rutin bisa sangat efektif untuk meningkatkan tingkat kesuburan.(Baca:  manfaat asam folat – Akibat Kekurangan Asam Folat pada Ibu Hamil – Akibat Kelebihan Asam Folat pada Ibu Hamil)

  1. Hindari minuman yang mengandung kafein

Cara selanjutnya untuk membantu Anda agar cepat hamil setelah keguguran yaitu dengan menjauhi minuman mengandung kafein. Karena kafein adalah zat yang tidak baik bagi tubuh seorang wanita, apalagi jika dikonsumsi dalam jumlah banyak bisa sedikit mengganggu pada masa kehamilan. Jenis minuman yang mengandung kafein seperti kopi, soda, dan minuman penambah energi. Jika memang Anda ingin mengkonsumsi kafein, konsumsilah dalam jumlah sangat kecil jangan dalam jumlah besar.

Baca:

  1. Berolahraga

Olah raga dengan teratur adalah salah satu cara untuk bisa kembali hami setelah mengalami keguguran. Melakukan kegiatan olahraga setelah keguguran dinilain cukup penting agar metarbolisme tubuh kembali menjadi normal dan bisa bekerja secara optimal. Dengan olahraga, aliran dalam tubuh Anda akan kembali lancar dan organ hormone reproduksi seperti progesterone dan estrogen bisa bekerja normal kembali. Namun, olahraga yang dianjurkan adalah yang tidak terlalu menguras tenaga, contoh olah raga yang bisa Anda coba adalah yoga, pilates, dan lari santai.

Informasi bayi kembar:

  1. Konsumsi obat tertentu

Pasca mengalami keguguran, biasanya dokter akan memberikan beberapa obat untuk Anda konsumsi sehingga bisa cepat kembali mendapatkan kehamilan. Obat tersebut biasanya seperti antibiotic, multivitamin atau atidepresan yang nantinya akan menyesuaikan pada kondisi tubuh Anda. Konsumsilah sesuai dengan dosis yang sudah ditentukan dan jangan mengkonsumsi jika tidak dianjurkan dokter.

Informasi cara cepat hamil:

  1. Hindari merokok dan alkohol

Anda juga harus menghindari hal yang akan mengganggu pada kondisi kesehatan Anda. Hindarilah segala macam produk yang memiliki kandungan alkohol, hindari juga rokok yang mengandung nikotin. Alkohol dan rokok bisa membuat Anda sulit mendapatkan kehamilan, bahkan bisa sangat merusak pada tubuh Anda. Jadi, sangat baik jika Anda benar-benar menghindari kebiasaan buruk tersebut. Konsumsilah makanan dan minuman yang menyehatkan yang bisa membuat Anda sehat bukan malah menjadi rusak.

Informasi bahaya rokok:

  1. Melakukan hubungan intim diwaktu yang tepat

Melakukan kegiatan hubungan intim di waktu yang tepat maksudnya adalah saat Anda sedang mendapatkan masa subur atau ovulasi. Masa subur adalah masa ketika ovarium melepaskan sel telur. Namun, sebelum masa ovulasi juga sebenarnya Anda bisa melakukan hubungan intim karena sprema yang dikeluarkan oleh tubuh wanita bisa bertahan dalam waktu satu minggu.

Informasi bahaya rokok:

  1. Jaga berat badan

Menurut penelitian berat badan seorang wanita tidak hanya akan mempengaruhi kesehatan tapi juga bisa mempengaruhi kondisi keseuburannya. Wanita yang mempunyai berat badan berlebih bisa mengalami waktu 2 kali lebih lama untuk bisa hami, sedangkan wanita yang sangat kurus justru membutuhkan waktu 4 kali lebih lama untuk bisa kembali hamil. Namun jika berat badan berada pada kondisi ideal akan bisa lebih cepat. Sehingga ada baiknya Anda menjaga berat badan jika ingin cepat kembali mendapatkan kehamilam.

Informasi menstruasi:

  1. Mengetahui masa subur

Masa subur wanita bisa terjadi saat lima hari sebelum masa ovulasi. Pada umumnya masa subur seorang wanita berkisar antara 12 sampai 16 hari sebelum haid. Dengan kata lain, rata-rata wanita bisa mendapatkan masa subur antara hari ke 10 sampai 17 setelah haid sebelumnya. Hal yang bisa menjadi tantangan adalah, pada umumnya masa haid wanita cenderung berubah-ubah sehingga membuat ovulasi bisa berbeda, sepekan lebih cepat atau bisa saja lebih lambat. Perkiraan masa subur bisa Anda hitung sendiri dengan cara:

  • Mengetahui siklus haid terpendek Anda, contohnya 27 hari, kurangi angka tersebut dengan 18, menghasilkan angka 9. Ini merupakan angka pertama Anda berada di posisi paling subur.
  • Mengetahui siklus terpanjang, contohnya 30 hari, kurangi angka tersebut dengan 11, hasilnya 19. Maka 19 adalah hari terakhir Anda pada kondisi subur.

Sehingga bisa diketahui, jika siklus Anda rata-rata 27 sampai 30 hari, maka Anda bisa mendapatkan kondisi paling subur pada hari 9 dan 19.

  1. Menghindari bahan kimia

Cara selanjutnya adalah menghindari bahan kimi yang terdapat dama deterjen atau pembersih lainnya yang bisa sedikit berbahaya pada kesehatan alat reproduksi Anda menjadi berpeluang kecil untuk bisa mendapatkan hamil kembali setelah keguguran. Bahan kimia tersebut sangat mudah diserap oleh kulit dan memiliki efek toksik pada kesuburan Anda.  (baca: bahaya kafein bagi ibu hamil –bahaya kopi bagi ibu hamil – bahaya soda bagi ibu hamil)

  1. Melakukan gaya hidup sehat

Melakukan gaya hidup sehat tentu saja akan sangat membantu Anda mendapatkan kehamilan kembali setelah kegugura. Istirahat yang cukup karena setelah keguguran badan Anda akan mendapatkan rasa lelah. Memberikan asupan makanan yang sesuai dengan keadaan tubuh juga sangat baik untuk membuat Anda sehat. Mengkonsumsi air 8-12 gelas juga bisa membantu melancarkan metabolism tubuh Anda kembali baik. Sehingga saat tubuh Anda sehat dengan melakukan gaya hidup sehat, rahim dan calon bayi yang sedang ditunggu kehadirannya bisa dalam keadaan baik.

Informasi penyakit reproduksi

  1. Melakukan cek kesehatan ke dokter

Melakukan pemeriksaan ke dokter kandung dinilai sangatlah penting agar Anda bisa kembali hamil. Karena dokter bisa mengetahui dengan pasti kondisi tubuh Anda pasca keguguran apakah sudah siap kembalii hamil atau belum. Anda bisa melakukan berapa tes seperti tes darah untuk mengevaluasi keadaan hormone dan keadaan tubuh. Anda juga bisa mengetahui keadaan rahim agar bisa kembali hamil tanpa masalah. (baca: pengertian obstetri dan ginekologi – setelah kuret kapan boleh hamil lagi)

Itulah beberapa cara cepat hamil setelah keguguran 2 kali yang bisa Anda lakukan. Semoga artikel ini bermanfaat untuk Anda yang sedang menunggu kehamilan kembali pasca keguguran.

fbWhatsappTwitterLinkedIn