9 Cara Mendidik Anak Hiperaktif di Sekolah

Hiperaktivitas adalah perilaku seseorang yang menunjukkan sikap tidak mau diam, tidak memperhatikan dan bersikap impulsif. Anak tidak akan diam sampai lelah. Anak akan terus bersuara dan bergerak sampai ada yang memperhatikannya, tetapi anak tidak memperhatikan orang-orang disekitarnya. Anak-anak mengharapkan perhatian hanya dari orang-orang di sekitarnya, seperti guru dan teman sekelas. Ciri yang paling mudah dikenali […]

5 Cara Mendidik Anak Hiperaktif Usia 4 Tahun Paling Efektif

Masalah hiperaktivitas pada anak usia 4 tahun biasanya dibicarakan saat anak kita sangat aktif dan padahal baru berusia 4 tahun atau terlalu agresif dan sulit menasihati anak. Beberapa orang tua dan guru sering mengeluh ketika anak usia 4 tahun mengalami gejala sulit konsentrasi, tidak bisa duduk diam atau mengganggu teman sebayanya di  kelas, yang tentunya […]

10 Cara Mendidik Anak Hiperaktif Lancar Membaca

Hiperaktif adalah penyakit umum pada anak-anak. Hiperaktivitas adalah suatu kondisi dimana terjadi perubahan zat aktif secara biologis di dalam otak. Hasil penelitian anak hiperaktif menunjukkan adanya gangguan pada area otak yang mengatur kemampuan untuk memecahkan masalah, merencanakan sesuatu, memahami tindakan orang lain dan mengendalikan impuls pribadi. Anak hiperaktif tampaknya selalu “bergerak”. Dia terus bergerak dan […]

7 Tips Cara Mendidik Anak Hiperaktif Usia 7 Tahun

Setiap anak adalah istimewa bagi orang tua nya, tidak peduli seperti apa kondisi anak mereka adalah anugerah terindah bagi orang tua nya. Begitu juga dengan anak yang terlahir hiperaktif, masalah dengan anak hiperaktif dikenal juga dengan Attention Deficit Hyperactivity Disorder. Biasanya anak yang hiperaktif mengalami kesulitan dalam berkonsentrasi, sulit tidur dan bahkan sulit fokus pada […]

7 Cara Melatih Anak Agar Tidak Penakut Di Sekolah

Saat anak sudah masuk sekolah maka anak biasanya mengalami beberapa masalah. Salah satunya adalah ketika anak takut untuk bergaul, takut untuk bertanya kepada guru, takut untuk maju ke depan dan berbagai ketakutan yang lain. Tentu ini tidak menyenangkan karena anak akan tumbuh menjadi pribadi yang penakut dan pemalu. Namun orang tua tidak perlu langsung menyalahkan […]

12 Cara Agar Anak Cepat Bicara Lancar Tidak Gagap

Berbicara adalah komunikasi terbaik yang bisa dilakukan manusia. Sejak anak-anak maka mereka sudah mulai bicara baik dengan bahasa sederhana atau hanya ocehan saja. Bahkan bayi yang baru berusia beberapa bulan sudah mulai mengoceh untuk belajar bicara. Mungkin Anda juga sudah menerapkan berbagai cara melatih bayi cepat bicara agar anak lancar bicara. Tapi bisa saja semua […]

Asperger Sindrom pada Remaja : Penjelasan – Gejala dan Perawatan

Sebagai orang tua sudah selayaknya Anda perbedaan autis dan asperger. Anak yang menderita autis dan asperger memang sangat berbeda. Selama ini sindrom asperger sering disebut hanya dialami oleh anak-anak saja. Namun ternyata secara medis kejadian ini juga bisa dialami oleh remaja. Karena berbagai hal terkadang orang tua tidak menyadari jika anak mengalami sindrom asperger. Lalu […]

12 Cara Mendidik Anak Balita Aktif Agar Menjadi Anak Kreatif

Memiliki anak yang sedang tumbuh di usia balita mungkin menjadi kebanggan orangtua tersendiri. Anak balita adalah usia dimana mereka sedang aktif-aktifnya ya bunda. Berlarian kesana kemari, menanyakan berbagai hal dan terkesan banyak tanya, bermain ini itu. Bunda mungkin harus siap untuk menghadapi anak yang aktif di usia mereka. Tidak masalah bunda, jangan melarang anak untuk […]

11 Penyebab Anak Tantrum Mudah Mengamuk

Tantrum menjadi sebuah kondisi yang tidak menyenangkan untuk orang tua. Banyak orang tua yang merasa sulit untuk mengasuh anak yang mengalami masalah  tantrum. Meskipun sudah melakukan berbagai cara mengatasi anak tantrum tapi tetap saja masih sangat sulit. Hal ini terjadi ketika anak tantrum sering mengamuk di mana saja. Termasuk ketika diajak ke toko dan mereka meminta […]

11 Akibat Sering Memarahi Anak Balita pada Fisik dan Mental

Apakah Anda sering marah pada anak? Terkadang anak-anak yang masih berusia antara 1 sampai 5 tahun memang bertingkah lebih banyak. Mereka berusaha untuk mencari perhatian dengan berbagai cara. Tapi terkadang orang tua tidak bisa menerima tindakan anak dan kemudian marah. Terlebih untuk anak dengan berbagai ciri ciri anak autis hiperaktif sehingga anak memang sangat aktif. […]