19 Buah Buahan untuk Ibu Hamil untuk Menguatkan Kandungan Saat Hamil Muda  

Ada banyak penyebab keguguran hamil muda yang sangat merugikan untuk ibu. Biasanya ibu mengalami efek trauma yang berat sehingga takut mengalami keguguran lagi saat hamil. Masalah ini salah satunya dipicu oleh kandungan yang lemah. Karena itu pada kehamilan selanjutnya maka potensi keguguran tetap terjadi. Namun Anda tidak perlu khawatir karena ada buah yang bisa membantu […]

10 Jenis Makanan yang Menyebabkan Keguguran Janin dengan Cepat

Apabila Anda sedang berada pada masa awal kehamilan maka akan sangat baik bagi Anda untuk meningkatkan konsumsi jenis – jenis makanan yang baik untuk ibu hamil 1 bulan dan menghindari beberapa jenis makanan yang menyebabkan keguguran janin. Nyatanya memang ada beberapa jenis makanan yang bisa menyebabkan keguguran janin karena kandungan senyawa kimia ataupun bakteri yang ada […]

4 Ciri Ciri Darah Keguguran Yang Membedakan Dengan Bercak Darah Normal

Dalam menghadapi proses kehamilan setiap ibu hamil akan senantiasa melakukan berbagai upaya agar proses yang terjadi selama kehamilan dapat berjalan dengan baik dan perkembangan janin berlangsung dengan normal. Dalam upaya tersebut, ibu hamil pasti secara alamiah akan menghindari berbagai hal yang dapat memberikan dampat negatif pada janin baik itu gangguan kehamilan biasa maupun masalah kehamilan […]

Bolehkah Hamil Makan Sosis Bakar ?       

Selama hamil maka banyak ibu yang berusaha menjauhi semua pantangan makanan ibu hamil. Ada banyak makanan yang boleh dimakan dan juga tidak boleh dimakan. Makanan yang dilarang untuk ibu hamil selalu memiliki dampak bahaya untuk kesehatan ibu dan janin.  Misalnya saja seperti hidangan sosis bakar. Sosis terbuat dari bahan daging sapi atau daging ayam yang […]

7 Pengaruh Usus Buntu Terhadap Kehamilan Untuk Ibu dan Janin

Ibu yang sedang hamil tentu saja harus memperhatikan kondisi kesehatannya, karena kondisi kesehatan bunda juga akan berpengaruh pada kondisi kesehatan bayi dalam kandungan. Tidak hanya itu, bunda juga harus mengimbanginya dengan pola hidup sehat dan asupan nutrisi ibu hamil supaya kondisi janin tetap baik. Tentu saja berbagai masalah kesehatan terkadang bisa muncul dan bisa menyebabkan […]

Sit Up Bisa Menyebabkan Keguguran, Benarkah?

Saat hamil maka banyak ibu yang tidak melakukan olahraga. Padahal ada beberapa olahraga untuk ibu hamil yang memang sangat aman. Ibu hamil membutuhkan olahraga untuk menjaga kesehatan tubuh dan perkembangan janin. Sementara ibu hamil yang tidak olahraga bisa terkena obesitas. Tentu saja ini sangat  buruk karena bisa terkena bahaya obesitas bagi ibu hamil. Lalu jenis […]

10 Cara Mengecilkan Perut Setelah Keguguran Paling Cepat

Keguguran telah menjadi mimpi buruk untuk semua ibu hamil. Ada banyak penyebab keguguran yang bisa terjadi pada semua ibu hamil. Kemudian keguguran juga mengharuskan ibu menjalani proses kuret janin tidak berkembang. Tentu keguguran juga bisa meninggalkan rasa trauma, ketakutan dan perasaan khawatir yang berlebihan. Beberapa ibu yang mengalami keguguran juga merasa sangat menderita secara fisik […]

49 Ciri Ciri Janin Sehat 1-9 Bulan Terpercaya 

Kehamilan yang sehat tentu menjadi keinginan semua ibu hamil. Perjalanan kehamilan dari mulai trimester pertama hingga trimester ketiga memang butuh perjuangan. Selama sembilan bulan kehamilan berbagai jenis gangguan kehamilan bisa datang kapan saja. Resiko masalah ciri kehamilan bermasalah bisa dialami oleh ibu atau janin atau keduanya. Karena itu menjaga kesehatan selama hamil memang sangat diperlukan. Selain itu […]

12 Kelompok Makanan yang Dilarang Setelah Keguguran (Hindari)         

Keguguran menjadi salah satu hal yang paling menyedihkan untuk semua ibu hamil. Kondisi ini akan membuat ibu memiliki trauma khusus berkaitan dengan proses penyembuhan seperti efek samping kuret dan juga ketakutan untuk hamil lagi sebagai akibat keguguran. Ibu harus terus menjaga kesehatan selama masa nifas seperti pada ibu yang baru melahirkan. Kemudian ibu juga harus menjaga kondisi tubuh dengan […]

10 Penyebab Pendarahan Saat Hamil Harus Dihindari    

Pendarahan selama hamil bisa menjadi hal yang sangat menakutkan untuk semua ibu hamil. Pendarahan berarti bahwa ada darah yang keluar dari vagina secara tidak sengaja. Ini bisa menjadi indikasi tertentu yang menyebabkan gangguan kehamilan. Perawatan atau pemeriksaan segera diperlukan jika ada pendarahan baik yang terjadi pada trimester satu hingga trimester ketiga. Dokter akan melakukan beberapa […]